Filtrar por género

IslaMic

IslaMic

Suara Dialektika

Yuk belajar bersama tentang agama Islam dan bagaimana cara kita mengamalkan ajarannya secara komprehensif. Buat hidup lebih berwarna dan bermakna dengan semangat akidah Islamiyah

7 - Ep. 06: Agama Cinta Kasih
0:00 / 0:00
1x
  • 7 - Ep. 06: Agama Cinta Kasih

    Islam adalah agama yang sebenarnya lebih memujikan orientasi cinta ketimbang orientasi yang didominasi rasa takut atau ketundukan pada hukum syariat.

    Tue, 29 Sep 2020 - 25min
  • 6 - Ep. 05: Benci yang Seharusnya (ft. Gismon "Sang Perindu")

    Tidak hanya cinta, manusia pun diliputi rasa benci dalam diri nya. Jika benci diperbolehkan, benci seperti apa seharusnya yang kita tampilkan?

    Thu, 24 Sep 2020 - 18min
  • 5 - Ep. 04: Menempatkan Cinta (ft. Gismon "Sang Perindu")

    Sharing tentang bagaimana seharusnya seorang muslim Millenial menempatkan rasa cinta yang dimiliki. #tasawuf #islam

    Mon, 21 Sep 2020 - 26min
  • 4 - Ep 03: Sufi Millenial

    Seorang sufi dikenal memiliki tradisi uzlah atau khalwat yakni pergi meninggalkan kesibukan duniawi untuk berdiam diri dalam situasi yang hening. Lalu apakah hanya sebatas itu untuk dekat dengan Allah? Lalu bagaimana jika dikontekskan dengan zaman sekarang?

    Sun, 06 Sep 2020 - 26min
  • 3 - Ep 02: Menyikapi Zaman Modern

    Era modern telah banyak mempengaruhi kebutuhan akan perkembangan hidup manusia. Namun situasi ini jika tidak disikapi dengan bijak, maka nalar berpikir manusia akan bergeser pada sifat materialistik-humanis. Tidak ada tempat membicarakan tentang keimanan bahkan hati pun telah lupa dari zona yang membawa ketenangan. Lalu bagaimanakah agama berperan dalam hal ini? Sudah siapkah pemuda sekarang untuk bangun dari hiruk-pikuk dunia dengan membawa nilai-nilai etik keagamaan?

    Mon, 31 Aug 2020 - 26min
Mostrar más episodios